POTENSI EKONOMI DIGITAL MASYARAKAT DESA PELOSOK

Authors

  • Muhammad Anwar Rifa'i Sekolah Tinggi Agama Islam Darussalam (STAIDA) Sumatera Selatan, Indonesia
  • Eko Susanto Sekolah Tinggi Agama Islam Darussalam (STAIDA) Sumatera Selatan, Indonesia
  • Ahmad Munawir Sekolah Tinggi Agama Islam Darussalam (STAIDA) Sumatera Selatan, Indonesia
  • Marfudin Marfudin Sekolah Tinggi Agama Islam Darussalam (STAIDA) Sumatera Selatan, Indonesia
  • Tasurun Amma Sekolah Tinggi Agama Islam Darussalam (STAIDA) Sumatera Selatan, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.30739/istiqro.v8i2.1480

Keywords:

Ekonomi Digital, Masyarakat Desa Pelosok

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah ingin menelusuri secara mendalam potensi ekonomi digital masyarakat desa pelosok dari sisi sumber daya alam, sumber daya manusia dan sarana prasarana. Penelitian ini dilaksanakan dengan pendekatan kualitatif berdasarkan penelitian lapangan. Adapun metode pengumpulan data yang digunakan adalah observari, wawancara, dan penyebaran angket. Sampel penelitian sebanyak 50 orang pelaku bisnis di usia produktif. Hasil penelitian menunjukkan pertama masyarakat desa pelosok memiliki potensi sumber daya alam yang cukup baik, hanya saja potensi ini kurang dapat dipasarkan karena belum adanya sistem pengemasan produk yang baik. Kedua masyarakat desa pelosok kurang memiliki potensi sumber daya alam, karena mayoritas penduduk masih kurang menguasai sistem transaksi online berbasis aplikasi. Ketiga dari sisi sarana dan prasarana, masyarakat desa pelosok hari ini dinilai cukup memiliki akses internet yang baik, hanya saja pada kasus desa pedalaman kendala yang cukup menyulitkan adalah sulitnya medan tempuh dengan jarak jauh sehingga bagian transportasi kurang begitu mendukung.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Agustina, R. (2017). PELATIHAN DESAIN GRAFIS UNTUK PERANGKAT DESA DALAM RANGKA PENINGKATAN SDM DI DESA NGAWONGGO KECAMATAN TAJINAN KAB. MALANG. Abdimas: Jurnal Pengabdian Masyarakat Universitas Merdeka Malang, 2(1), Article 1. https://doi.org/10.26905/abdimas.v2i1.1289
ALshubiri, F., ALmaashani, A. A., & Thuaar, S. M. (2022). The impact of the digital economy paradigm on the productivity and monetary system of Oman. Journal of Science and Technology Policy Management, ahead-of-print(ahead-of-print). https://doi.org/10.1108/JSTPM-07-2021-0097
Daldjoeni, N. (2011). Interaksi Desa – Kota. Rineka Cipta.
Fuadi, D. S., Akhyadi, A. S., & Saripah, I. (2021). Systematic Review: Strategi Pemberdayaan Pelaku UMKM Menuju Ekonomi Digital Melalui Aksi Sosial. Diklus: Jurnal Pendidikan Luar Sekolah, 5(1), 1–13. https://doi.org/10.21831/diklus.v5i1.37122
Hermawan, Y. D. (2020). Dampak Pandemi Covid-19 terhadap Eksistensi Pendidik di Era Digital. QUALITY, 8(2), 303–318. https://doi.org/10.21043/quality.v8i2.8182
Maksud / Arti Kata desa di Kamus Besar Bahasa Indonesia. (n.d.). jagokata.com. Retrieved May 21, 2022, from https://jagokata.com/arti-kata/desa.html
Maria, N. S. B., & Widayati, T. (2020). Dampak Perkembangan Ekonomi Digital Terhadap Perilaku Pengguna Media Sosial dalam Melakukan Transaksi Ekonomi. JKBM (JURNAL KONSEP BISNIS DAN MANAJEMEN), 6(2), 234–239. https://doi.org/10.31289/jkbm.v6i2.3801
Mirza, A. H. (2014). MODEL E-PLANNING UNTUK PEMERATAAN PEMBANGUNAN DI KABUPATEN OGAN KOMERING ULU (OKU) PROVINSI SUMATERA SELATAN. SEMNASTEKNOMEDIA ONLINE, 2(1), 3–13.
Moleong, L. J. (2006). Metode Peneitian Kualitatif. Remaja Rosdakarya.
Nugroho, L. (2021). KONSEP PEMBANGUNAN DAN PENGEMBANGAN DESA DIGITAL (p. 157).
Pramudya, M. A., Listanti, N. N., Handayani, R. T., Salsabil, S., Salsabila, S., Subagyo, S. Y. W., & Meliantika, V. (2021). PEMBERDAYAAN EKONOMI KREATIF BERBASIS DIGITAL MASYARAKAT DESA KEDUNG PENGAWAS. Jurnal Komitmen (Jurnal Pengabdian Masyarakat Fikom Ubhara Jaya), 1(1), 43–53.
Ragnedda, M., Ruiu, M. L., Ragnedda, M., & Ruiu, M. L. (2020). Defining Digital Capital. In Digital Capital (pp. 9–38). Emerald Publishing Limited. https://doi.org/10.1108/978-1-83909-550-420201002
Saputra, R., Ardhiani, L. N., & Setiadi, A. (2020). Digital Marketing sebagai Upaya Pemberdayaan Masyarakat di Kabupaten Batang. Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat UNDIP 2020, 1(1), Article 1. http://proceedings.undip.ac.id/index.php/semnasppm2019/article/view/336
Sebastian, E. (2018). PENINGKATAN PERANAN SDM PERTAHANAN NASIONAL GUNA MENGHADAPI PERANG GENERASI KEEMPAT. Jurnal Pertahanan & Bela Negara, 5(1), 109–128. https://doi.org/10.33172/jpbh.v5i1.351
Serang, R. A., Christiani, Y. N., & Rane, M. D. (2021). INOVASI PENGEMBANGAN EKONOMI DIGITAL DI DESA MATA AIR. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 31–36.
Simanjuntak, B. A. (2016). Tradisi, Agama, dan Akseptasi Modernisasi Pada Masyarakat Pedesaan Jawa (Edisi Revisi). Yayasan Pustaka Obor Indonesia.
Simbolon, R. A., Aryansyah, R., & Nurbaiti, N. (2022). Pengaruh analisis swot dalam e-business (studi kasus e-business shopee di kalangan mahasiswa Universitas Islam Negeri Sumatera Utara). Insight Management Journal, 2(2), 54–61. https://doi.org/10.47065/imj.v2i2.126
Susanto, A., Sari, C. A., Rachmawanto, E. H., & Mulyono, I. U. W. (2020). Implementasi Facebook Marketplace untuk Produk UMKM sebagai Upaya Peningkatan Pemasaran dan Penjualan Online. Abdimasku: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(1), 42–51.
Wibowo, E. W. (2018). ANALISIS EKONOMI DIGITAL DAN KETERBUKAAN TERHADAP PERTUMBUHAN GDP NEGARA ASEAN. JURNAL LENTERA BISNIS, 7(2), 66–80. https://doi.org/10.34127/jrlab.v7i2.235
Yusanto, Y. (2020). Ragam Pendekatan Penelitian Kualitatif. JOURNAL OF SCIENTIFIC COMMUNICATION (JSC), 1(1), Article 1. https://doi.org/10.31506/jsc.v1i1.7764

Published

2022-07-30

Issue

Section

Articles

Citation Check

Most read articles by the same author(s)