About the Journal

Jurnal PENEROKA: Kajian Ilmu Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia merupakan jurnal ilmiah Program Studi Tadris Bahasa Indonesia Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Intitut Agama Islam Darussalam. Jurnal ini berisi hasil penelitian (lapangan atau studi pustaka), kajian teoritis maupun kajian empiris yang meliputi beberapa ranah kajian sebagai berikut.

  1. Pendidikan Bahasa, mencakup pengembangan kurikulum, perencanaan dan pembelajaran Bahasa Indonesia, media pembelajaran Bahasa Indonesia, teknologi dan informasi dalam pembelajaran Bahasa Indonesia, penilaian dalam pembelajaran, desain dan strategi dalam pembelajaran Bahasa Indonesia, pengembangan pembelajaran BIPA, dan pengembangan pembelajaran Bahasa Indonesia berbasis literasi.
  2. Ilmu Bahasa, mencakup kajian linguistik, morfologi, sintaksis, semantic, analisis wacana, psikolinguistik, sosiolinguistik, dan linguistik historis komparatif. 
  3. Sastra, mencakup kajian mengenai sastra daerah, puisi, prosa fiksi, drama, dan film dengan pendekatan struktural, stilistika, sastra profetik, zoologi sastra, semiotika, sosiologi sastra, psikologi sastra, folklore, psikoanalis, ekologi sastra, dekonstruksi, sastra untuk pendidikan karakter, filologi, fenomenologi, pascakolonial, feminisme, resepsi sastra, dan antropologi sastra

Jurnal PENEROKA Terbit Dua Kali Setahun, Januari dan Juli